Senin, 12 Desember 2016

Cara mengatasi baterai hp yang kembung (Bengkak).



 Baiklah artikel kali ini membahas tentang Cara mengatasi baterai hp yang kembung (Bengkak)

pemasalahan baterai kembung adalah permasalahan yang umum terjadi di kalangan masyarakat

 Dari pada membuang baterai hp dan membeli baru dengan harga yang mahal mending saya sarankan mencoba cara ini,

Baiklah dari pada berbicara panjang lebar langsung saja kita baca. Selamat membaca



  1. Kosongkan daya baterai
  2. Setelah kosong,cabut baterai dari unit hp
  3. Lalu bungkus dengan plastik pastikan tidak ada celah
  4. Setelah itu masukan baterai kedalam Frezer 
  5. Tungguh 12-24 jam lamahnya
  6. Setelah itu netralisirkan batterai hp agar tidak dingin lagi
  7. Dan cas baterai hingga penuh
  8. Selesailah sudah.

Terima kasih telah membaca artikel saya semoga bermanfaat ;)

Related Posts:

  • Robot masa depan yang baru dikembangkan Robot masa depan yang baru dikembangkan Siapa yang tidak kenal dengan''Robot'' alat ini adalah calon penghunih masa depan yang akan membantu anda … Read More
  • Planet Mars Berita Tentang Mars  Mars adalah planet terdekat keempat dari Matahari. Namanya diambil dari dewa perang&nb… Read More
  • Kisah Nabi Adam Kisah Nabi Adam Allah SWT berkehendak untuk menciptakan Nabi Adam. Allah SWT berfirman kepada para malaikat: "Sesungguhnya Aku hendak menjadikan… Read More
  • Sejarah kisah Nabi Muhammad Saw Kisah Nabi Muhammad Saw dari Lahir hingga Wafat | Inilah kisah nabi muhammad saw yang sangat menggemparkan dunia dan dianggap sebagai tokoh yang dilu… Read More
  • Kesialan kucing hitam“Pa, nggak sarapan dulu?” Hana, istri Joon, bertanya saat melihat Joon sudah keluar. “Nggak, aku udah telat. Bang Abi minta kita semua kumpul jam 7 p… Read More

0 komentar:

Posting Komentar

luvne.com luvne.com ayeey.com cicicookies.com mbepp.com kumpulanrumusnya.comnya.com.com